Kamis, 12 Mei 2022

Persidangan Dengan AI

Meskipun masih menjadi angan-angan akan tetapi suatu saat nanti proses persidangan akan menggunakan Artificial Intelegent (AI) atau Kecerdasan Buatan yang tidak bisa kota tolak perkembangannya, meski demikian sebaiknya penggunaan AI hanya sebatas pada pemanfaatan data statistik pihak yang berperkara saja tidak sampai pada penjatuhan putusan yang lebih mengutamakan hati nurani dan pemikiran manusia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DIMANA TANAH DIPIJAK, DISANA NASI DIMAKAN

                Sebuah prinsip yang selalu saya pegang saat saya masih sering merantau dan sebagai informasi saja, saya sudah berantau d...